1. Olahraga
Meningkatnya jumlah lemak di dalam tubuh, terutama di sekitar perut, terjadi karena kurangnya aktivitas untuk mengurangi kadar lemak dengan memperbanyak gerak. "Olahraga teratur akan mempermudah kita untuk sedikit demi sedikit mengurangi kadar lemak dalam tubuh,"
2. Jangan Begadang
Waktu istirahat seringkali diabaikan oleh banyak orang terutama di malam hari. Jika seseorang masih beraktivitas hingga larut malam, kecenderungan untuk menambah porsi makan akan jauh lebih besar. "Biasanya orang kalau begadang pasti malamnya juga makan. Makan terlalu malam berpotensi untuk membuat perut semakin buncit,"
3. Puasa
Saat menjalani ibadah puasa Ramadhan, Indra mengakui bobot tubuhnya sempat berkurang. "Itu artinya puasa sangat manjur untuk menurunkan berat badan dan mengurangi jumlah lemak dalam perut".
4. Menjaga Pola Makan
Tanpa disadari, pola makan yang tidak teratur dan cenderung berlebihan jutru berpotensi membuat perut cepat buncit. "Coba aja makan daging terus-terusan, nggak sampai seminggu juga perut udah buncit. Imbangi dengan sayuran dan banyak mengkonsumsi buah,"
Itu dia beberapa Cara Mengecilkan Perut Buncit yang bisa anda lakukan dan semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar